Sabtu, 19 Maret 2016

LOMBA PUISI 2016

LOMBA PENULISAN PUISI
STEPA PUSTAKA JILID II
Tema: Bebas (silakan berimajinasi sesuai dengan keinginan, tema tidak ditentukan)
Sebuah imajinasi yang ditumpahkan ke dalam sebuah karya sastra tidak pernah habis untuk tetap mengalir. Hanya saja tempat untuk menampung semua imajinasi yang sudah keluar dari pemikiran dan perasaan terkadang tidak muat, tidak banyak, dan tidak berbobot. Kami Stepa Pustaka ingin agar dapat menjadi sebuah wadah yang mampu menaungi imajinasi yang sedang liar itu. Kami tidak sedang ingin menjinakan imajinasi tersebut tetapi justru membuatnya semakin liar. Maka dari itu, kami mengadakan lomba penulisan puisi Stepa Pustaka Jilid 2. Ayo ikuti event ini!
Syarat dan Ketentuan
1.Peserta umum tidak dibatasi usia
2.Peserta wajib like fanpage facebook Stepa Pustaka
3.Share info lomba ini dengan tag 20 orang teman
4.Karya orisinil, belum pernah dipublikasikan dan tidak sedang diikutkan lomba lain
5.Tidak menyinggung SARA
6.Karya berbentuk softfile dengan format .docx atau .doc dengan ukuran A4
7.Boleh mengirimkan maksimal 3 karya

Pengiriman Karya
1.Deadline penerimaan naskah 21 Maret 2016
2.Hasil lomba diumumkan tanggal 28 Maret 2016
3.Setiap peserta melampirkan foto dan biodata narasi (tentang penulis), wajib mencantumkan nama akun facebook dan nomor HP yang ditulis dibagian akhir karya (masih dalam satu file tapi dalam halaman terpisah)
4.Karya dikirim lewat email melalui alamat stepa_pustaka@yahoo.com dengan format subjek: LombaPuisi_(Nama Pengarang) contoh: Lomba_Puisi_Yuni Mardiah
Hadiah
1.Juara 1: Piala, Sertifikat, Buku Terbit, Paket Buku Senilai 100rb, dan Voucher Penerbitan 30%
2.Juara 2: Piala, Sertifikat, Buku Terbit, dan Paket Buku Senilai 100rb
3.Juara 3: Piala, Sertifikat, dan Buku Terbit
4.30 Karya terbaik mendapat sertifikat
5.100 Karya terbaik dibukukan
Info lebih lanjut:
Website: www.oasegroup.com
Email: stepa_pustaka@yahoo.com
Facebook: Stepa Pustaka
Fanpage: Stepa Pustaka
Nomor HP: 085725391700

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

WAJIB KLIK DI SINI